Bagi temen-temen yang berkecimpung di bidang musik pasti sudah tidak asing lagi dengan software yang satu ini. Ampli tube 3 merupakan software yang biasa digunakan sebagi fx gitar maupun bass. Dalam posting ini saya akan menerangkan sedikit tentang Ampli tube.
Di dalam software ini terdapat beberapa fitur penunjang seperti tuner, stomp, ampli, cab, dan rack. Untuk lebih lengkapnya ini dia tampilan dari Ampli Tube. Selain itu di dalam software ini terdapat setingan yang sudah siap digunakan, akan tetapi jika temen-temen ingin membuat settingan sendiri seperti stomp, ampli, dan rack juga bisa kita kita buat sendiri. Pokoknya software ini sangat mudah penggunaannya. Untuk kegunaan dan cara settingnya akan saya bahas dalam posting yang selanjutnya.Bagi temen-temen yang udah nggak sabar pingin downloan silahkan klick di sini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar